Berita  

Ketua DPRD Yudha Sukmagara Bantu Warga Bangun Jalan Lingkungan di Kecamatan Sukabumi

SILAT JABAR – Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Yudha Sukmagara memberikan bantuan untuk pembangunan jalan lingkungan di Kampung Babakan Situ, Desa Perbawati, Kecamatan Sukabumi, pada Minggu, 3 Desember 2023.

Dalam penyerahan bantuan itu, Yudha sapaan akrabnya turun langsung sekaligus menyapa warga sekitar, kehadirannya pun turut disambut hangat.

Baca Juga :  Wali Murid Mengeluh, SMPN 1 Palabuhanratu Diduga Jual Baju Seragam Rp1,5 Juta

Menurut Yudha, semangat gotong royong merupakan pendorong kuat dalam komunitas yang memperkuat kebersamaan, menggalang solidaritas, dan mendorong kerjasama demi mencapai tujuan bersama.

Baca Juga :  Demi Kabupaten Sukabumi Menjadi Tempat Layak Untuk Anak, Anggota Dari Komisi IV DPRD Lakukan Kunker Ke DP3APM Kota Pekanbaru

“Alhamdulillah saya berkesempatan hadir membantu dalam proses pembangunan jalan lingkungan yang dikerjakan secara gotong royong. Semangat,” tandasnya.***

error: Content is protected !!