SILAT JABAR – Dalam kategori olahraga air banyak sekali macamnya salahsatunya renang, namun tak hanya dijadikan sebagai salah satu cabang olahraga banyak diberbagai daerah, renang dijadikan ajang rekreasi bagi keluarga.
Renang pun tidak ngasal loh, ada beberapa gaya dan teknik yang mesti kalian ketahui agar tidak terjadi cidera saat kalian berenang, berikut beberapa gaya dan tekniknya yang diantaranya
Gaya Dada
Baca Juga: Jenuh Dengan Olahraga Yang Biasa Dilakukan? Cobalah Beberapa Olahraga Air Berikut !
Gaya ini banyak menyebut gaya katak karena teknik renang ini mirip dengan katak saat berenang, secara kecepatan gaya ini cenderung lebih rendah dibandingkan dengan gaya yang lainnya.
Maka kalo kalian ingin berenang dengan santai maka sangat cocok dengan gaya dada. Daya dorong gaya ini terdapat di tangan dan kaki, pada dasarnya kemampuan tangan untuk mendorong kebawah saat kepala ke atass untuk melakukan pernapasan.
Gaya Bebas
Baca Juga: Minim Peralatan Saat Ingin Berolahraga? Lakukan Olahraga Tanpa Alat Ini Tubuh Terasa Bugar
Teknik berenang ini paling banyak dilakukan baik bagi pemula bahkan untuk kelas profesionalpun ada.
Teknik ini menggunakan kebebasan tangan dan kaki saat melakukan pergerakan. Gaya ini memiliki kecepatan yang cepat karena kebebasan tangan dan kaki. Namun jangan asal bebas aja teknik ini memiliki aturan tersendiri.
Saat melakukan gaya bebas, posisi badan berada di atas permukaan air. Tangan mengayuh ke depan, sedangkan kaki menendang atau melakukan gerakan seperti menggunting.
Gaya Kupu – Kupu