Ragam  

Cara Mengenali Gestur Jika Seseorang Berkata Jujur Atau Berbohong

ilustrasi berkata jujur atau berbohong (freepik)

SILAT JABAR – Berbicara dengan orang yang sering bercanda membuat kita sulit membedakannya ketika orang tersebut tengah jujur.

Justru hal tersebut menimbulkan ke konflikan diri, bagaimana caranya membedakan orang berkata serius dengan bercanda kepada kita.

Untuk mengetahui keduanya, kita bisa menilainya dari gestur, di mana akan terlihat seseorang tersebut berbicara jujur atau tidak.

Dirangkum Silatjabar.com dari berbagai sumber pada Selasa, 21Maret 2023 berikut ini cara menilai seseorang berkata bohong atau jujur melalui gestur tubuh.

Baca Juga:Pencak Silat Jabar Siap Tarung di PON XXI 2024 Aceh dan SUMUT, Ini Harapan Phinera Wijaya

1. Menyembunyikan telapak tangan

Saat orang-orang mengatakan sesuatu dengan jujur biasanya mereka membuka telapak tangan.

Sementara itu, seseorang yang cemas karena berbohong akan menutup tangannya dimana itu merupakan reaksi alamiah untuk melindungi diri atau menutup diri.

Namun, bukan berarti mereka yang bicara dengan tangan terbuka selalu berkata jujur.

Baca Juga:Tidak Hanya Pulau Dewata, Pantai Selatan Juga Miliki Keindahan yang Menakjubkan, Dimana Saja?

2. Menutup mata atau tidak berani menatap

Tanda bahasa tubuh penting lainnya yang efektif menandakan tanda adanya kebohongan adalah mata.

Mata yang tertutup, tidak memandang langsung, melihat ke arah lain, atau bahkan bicara sambil menutupi seluruh wajah bisa menjadi tanda adanya kebohongan.

“Pandangan mata yang ragu-ragu seringkali menandakan kebohongan. Pasalnya lewat mata kita dapat dengan mudah menilai lawan bicara. Dan bila ia berbohong, ia tidak ingin kita melihatnya,” kata Brown.

Baca Juga:Ada Rencana Liburan ke Bali? Ini Beberapa Pantai yang Wajib Kamu Kunjungi Saat Berlibur Disana!

3. Tersenyum lebar

Baca Juga :  Bacaan Lengkap dan Tata Cara Pengamalan Dzikir Nur Muhammad, Berikut Tulisan Arab,Latin dan Terjemahaannya